Romo Hubertus Hady Setiawan,Pr




Romo Hubertus Hady Setiawan,Pr lahir di Cimacan, 1 Juli 1954 dan ditahbiskan menjadi imam pada 15 Agustus 1986. Saat ini Romo Hady bertugas sebagai Kepala Paroki St. Fransiskus Xaverius Kuta.Selain tugas tersebut Romo Hady juga dipercayakan sebagai Ekonom Keuskupan Denpasar.

Di masa kegembalaan Mgr. Vitalis Djebarus,SVD Romo Hady adalah Vikjen Keuskupan Denpasar. Ketika Uskup Denpasar Mgr. Vitalis Djebarus,SVD meninggal tahun 1998, Romo Hubertus Hady Setiawan ditunjuk sebagai administrator Keuskupan Denpasar sampai 5 Agustus 2000. Di masa kegembalaan Uskup Benyamin Yosef Bria,Pr, Romo Hady adalah Vikjen Keuskupan Denpasar.
Di masa tugas pastoralnya di Paroki St. Fransiskus Xaverius Kuta, Romo Hadi  bersama  umat  berhasil membangun  sebuah gereja yang  cukup megah lengkap dengan  fasilitasnya. Juga sebuah pastoran yang nyaman  sebagai tempat tinggal dan kegiatan-kegiatan astoral lainnya.  Alamat yang dapat dihubungi: Gereja Katolik St. Fransiskus Xaverius, Jl. Kartika Plaza No. 107 Kuta Tlp. (0361) 751144, 750043.

Comments

  1. maaf.saya punya tqmu yang ingin melakukan.pernikahan di Bali.bisakah saya bicara dengan anda.

    ReplyDelete

Post a Comment

Popular posts from this blog

PROFIL KONGREGASI/BIARA YANG BERKARYA DI KEUSKUPAN DENPASAR

Rm. Benediktus Deni Mary